Bahrul Ulum Dot Com

Mendukung Internet Marketing Indonesia

LightBlog

Breaking

17 Maret 2010

Cara Merubah Table Prefix WordPress Secara Manual

Cara merubah Table Prefix WordPress Secara manual

Tulisan “merubah prefiks wordpress” ini merupakan penjabaran atas pengalaman saya dalam langkah merubah nama awalan(Prefix) tabel yang ada di database blog wordpress saya.

Bagi pengguna wordpress kemungkinan besar sudah mengenal istilah table prefix , yaitu sebuah istilah yang digunakan untuk menyebut prefix (awalan) yang digunakan untuk menamai tabel yang kita simpan di database. Jika Kita sudah memiliki situs WordPress, lihatlah pada file wp-config.php atau bisa pula lewat phpMyAdmin di cPanel untuk memeriksa nama tabel database Kita.

* prefix. Only numbers, letters, and underscores please!
*/
$table_prefix  = ‘wp_’;

Apa gunanya mengubah table prefix(wp_) yang merupakan prefix default wordpress?
Ini dilakukan agar situs kita yg ber CMS wordpress menjadi lebih aman, jika kita membiarkan table prefix secara default, maka h*cker akan lebih mudah untuk menemukan struktur table yang ada di website kita.
Jika tabel prefix wordpress kita yang semula adalah “wp_” , lalu dirubah menjadi  “wp1_” atau bahkan misalnya menjadi “wp1juta_”, maka situs WordPress kita akan semakin lebih aman.

Jika anda menginstal wordpress lewat fantastico , Secara default instalasi Fantastico akan meng set dengan “wp_” sebagai prefix (awalan) untuk setiap nama tabel WordPress. Karena ini adalah salah satu celah kelemahan WP yang diketahui, maka  “orang iseng”dapat memanfaatkan kelemahan ini dengan mudah.
Mereka secara khusus mencari tabel wp_options, karena ini dapat mengubah tampilan situs WordPress yang kita lihat. Melalui wp_options mereka dapat mengatur url untuk mengarahkan nya ke situs mereka, hal ini menandakan bahwa situs Kita telah di deface (dirusak).

Cr*cker (Penyerang) dapat dengan mudah mengirim kode berbahaya menggunakan JavaScript SQL injection yang menargetkan wp_ berdasarkan tabel. Oleh sebab itu untuk membuat situs wordpress Kita benar-benar aman, maka ubah lah table prefix (awalan) menjadi sesuatu yang sulit ditebak. Misalnya sesuatu yang hampir seperti password, namun yang di “perbolehkan” hanya angka, huruf, dan garis bawah(underscore).

Bagaimana cara merubah Tabel Prefix WordPress ?
Untuk merubah prefix ini , bisa dilakukan dengan dua cara, Cara pertama yaitu dengan plugin “wp prefix changer” yang dibuat oleh Philipp Heinze, atau bisa juga dengan plugins Wp-security scan yang dibuat oleh Michael Torbert(yg juga pembuat plugin All in One seo Pack) .
Cara kedua merubah Tabel Prefix WordPress yaitu dengan manual.

Untuk merubah tabel prefix wordpress secara manual bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini :

1 – Buat lah terlebih dulu Backup wordpress anda
Kedua cara (Dengan plugin dan manual) harus diawali dengan proses backup ini. Untuk langkah cara mem backup bisa lihat di “Cara mem backup database dan isi situs

2 –Edit file wp-config.php ,

Untuk mengedit nya bisa lewat cpanel—>file manager—>public-html—>centang wp-config.php—>klik tab edit code ,
atau bisa lewat FTP(Filezilla) —>public-html—>klik kanan file wp-config.php—>pilih “open/edit”

Cari dan rubah pada bagian ini :

$ Table_Prefix = ‘wp_’;

menjadi misalnya seperti

$ Table_Prefix = ‘rubah_’;

3 – Ubah semua nama tabel database WordPress
Setelah nama prefix yg ada di wp-config.php kita ubah ,
selanjutnya Pergi ke cpanel —> phpMyAdmin dan pilih database WordPress Kita.
Lalu klik salah satu nama tabel, mulai lah dari atas , yaitu : wp_commentmeta ,
setelah kita klik , maka lihat ke kolom sebelah kanan.
Klik tab “operation”

 

Operation_wp_commentmeta

Lalu ubah lah namanya , misalnya menjadi rubah_commentmeta

 

wp_commentmeta

Setiap kali Kita merubah nama dan klik GO , maka lihat lah perubahan nama tabel di kolom sebelah kiri. Lakukan satu persatu sampai semua nama tabel menjadi nama awalan yang baru.

Catatan: Kita mungkin memiliki banyak nama tabel di database yang dimulai dengan prefix “wp_” (lihat gambar paling atas), maka ubah lah nama semua tabel tsb.

Karena tadi saya mencontohkan merubah namanya menjadi rubah_ , maka nanti hasilnya akan menjadi seperti ini :
nama tabel wp_commentmeta menjadi rubah_commentmeta
nama tabel wp_comments menjadi rubah_comments;
nama tabel wp_links menjadi rubah_links;
nama tabel wp_options menjadi rubah_options;
nama tabel wp_postmeta menjadi rubah_postmeta;
nama tabel wp_posts menjadi rubah_posts;
nama tabel wp_terms menjadi rubah_terms;
nama tabel wp_term_relationships menjadi rubah_term_relationships;
nama tabel wp_term_taxonomy menjadi rubah_term_taxonomy;
nama tabel wp_usermeta menjadi rubah_usermeta;
nama tabel wp_users menjadi rubah _users;

Daftar itu adalah daftar default dabase wordpress , jika anda menginstal plugin yang menginject tabel database, misalnya plugin similar post , maka disana akan ada nama tabel : wp_similar_posts
dan itu juga harus diubah nama prefix nya…. Pokoknya ubah semua nama prefix yg ada ….

4 – Langkah selanjutnya adalah mengedit isi yg ada di rubah _options
Kita perlu mengedit isi yang ada di tabel rubah_options (yang tadinya wp_options).
Klik pada link nama tabel rubah_options yg ada di kolom sebelah kiri.
Di kolom sebelah kanan kita akan melihat semua data yang disimpan dalam tabel. Cari dibagian kolom option_name tulisan “wp_user_roles” ..
Mungkin anda agak sulit menemukan tulisan wp_user_roles ini , karena tempatnya memang ada di halaman belakang, untuk itu klik lah tanda panah , sampai menemukan tulisan wp_user_roles tsb.

Jika sudah ketemu maka ubahlah menjadi rubah_user_roles.
Kita dapat mengubahnya dengan mengklik tombol Edit (lihat dlm gambar).

 

edit_Wp_user_role

5 – Langkah selanjutnya : Mengedit wp_usermeta
Lakukan perubahan pada isi rubah_usermeta (yang tadinya wp_usermeta)
Klik pada link nama tabel link rubah_usermeta.
Ubah setiap nilai di bawah kolom meta_key, yang dimulai dengan awalan wp_ menjadirubah_.
Default isi yg ada di wp_usermeta yg perlu dirubah namanya yaitu :
wp_capabilities, ubah menjadi rubah_capabilities,
wp_autosave_draft_ids, ubah menjadi rubah_autosave_draft_ids
wp_user_level, ubah menjadi rubah_user_level
wp_usersettings, ubah menjadi rubah _usersettings,
wp_usersettingstime, ubah menjadi rubah _usersettingstime,

Dan seterusnya….

Catatan : Ganti nama prefix yg saya contohnya diatas :       rubah_dengan nama terserah anda

Sampai disini langkah merubah nama tabel prefix WP kita Selesai! Selanjutnya coba Test situs WordPress Kita , apakah terjadi error atau tidak. Jika ada error yg terjadi . Jangan panik dulu. Lihat lagi langkah2 nya dari awal. Jika masih saja terjadi error. Maka kembalikan saja dulu database aslinya dengan mengimport hasil backup yg tadi kita buat. Ubah lagi prefix yg tadi kita edit di file WP-config.php mejadi semula , yaitu : wp_

Tapi Jika langkah merubah nama prefix tabel WP ini berhasil maka blog wordpress kita sudah jauh lebih aman dari sebelumnya. Dan jangan lupa….. bikin lagi backup database setelah perubahan ini berhasil.

Demikianlah langkah merubah Table Prefix WP Secara manual ini saya tuliskan sebagai catatan pribadi . Semoga bermanfaat untuk yang kebetulan mampir di blog bahrul-ulum.com ini  , dan jika mengalami hambatan silahkan beritahu saya disini ya. .

Tagline :
  • table prefix
  • Tabel Prefix
  • mengganti table prefix wordpress
  • apa itu Table prefix
  • mengubah table prefix wordpress
  • merubah table prefix
  • table prefix adalah
  • table prefix wordpress
  • prefix adalah
  • mengganti nama database wordpress
  • merubah prefix database web
  • ubah nama tabel phpmyadmin
  • cara mengganti nama database di wordpress
  • cara merubah nama tabel pada database phpmyadmin
  • menghilangkan tabel di halaman wordpress
  • mengubah isi record pada php myadmin
  • mengubah tabel prefix database
  • mengubah struktur tabel pada database pada phpmyadmin
  • mengubah tabel prefix
  • mengubah tabel prefix di wordpress
  • mengubah nama tabel database
  • menghapus tabel wordpress
  • mengedit database dari tabel dengan php
  • mengganti isi tabel dengan menggunakan javascript
  • membuat wp-config wordpress lebih aman
  • mengganti nama database pada php
  • mengganti nama database phpmyadmin
  • mengganti nama di database phpmyadmin
  • mengganti prefix database wordpress
  • membuat prefix database
  • mengganti wp table prefix
  • mengapus record pada tabel dengan php myadmin
  • menjadikan home sebagai awalan website
  • show table prefix in wp
  • struktur tabel wordpress
  • tabel dengan php di wordpress
  • `--prefix= adalah
  • table prefic pada wordpress
  • table wordpress pada database
  • tutorial ganti table prefic wordpress
  • ubah tabel di phpmyadmin
  • untuk Table Prefix isi apa di
  • rubah nama phpmyadmin
  • rename nama table pada phpmyadmin
  • merubah database prefix
  • merubah isi wordpress
  • merubah nama database di wordpress
  • merubah nama email
  • merubah nama table dalam basis data
  • merubah prefix wordpress
  • merubah regional di phpmyadmin
  • merubah tabel di php
  • phpmyadmin ganti nama tabel
  • what is table prefix
  • langkah-langkah tabel database pada tokoh
  • Apa fungsi table prefix
  • cara liat isi database site
  • cara memberikan prefix pada suatu kata
  • cara menambahkan isi tabel pada phpmyadmin
  • cara mengedit database di phpmyadmin
  • cara mengedit hasil scan berupa tabel
  • cara mengedit hasil scan tabel
  • cara mengedit home di wp
  • cara mengetahui port
  • cara mengganti nama database pada phpmyadmin
  • cara mengganti nama site wp
  • cara ganti tabel prefix
  • cara ganti prefix wordpress
  • cara ganti nama situs wordpress
  • apa fungsi wp_terms wordpress
  • apa itu prefiks pada php my admin
  • apa itu table prefik
  • apa yang dimaksud table prefix
  • Blog Prefix pada wordpress adalah
  • Blog Prefix pada wordpress com
  • Blog Prefix wordpress
  • buat wordpress database tabel
  • cara edit nama database wordpress
  • cara edit wordpress secara online
  • cara mengganti table prefix wp
  • cara menghapus field di php
  • cara menghapus tabel di blog wordpress
  • cara rubah nama isi tabel pada php my admin
  • cara scan tabel
  • cara setting table prefix wp_
  • edit home pada wordpress
  • edit tabel phpmyadmin
  • enghilangkan garis table
  • ganti nama table prefix wp_
  • ganti prefix wordpress
  • hapus isi tabel di php
  • how to see prefix database on phpmyadmin
  • cara pasang table contact di wp pribadi
  • cara merubah tulisan wordpress menjadi dotcom
  • cara merubah nama table wp
  • cara menghapus tabel pada wordpress
  • cara menghilangkan table php
  • cara mengisi tabel prefix pada wordpress
  • cara mengisi table prefix
  • cara mengisi table prefix dengan WP Database Security

6 komentar:

  1. Awalnya saya bingung gimana merubah table prefix, tapi ketemu dengan blog ini jadi lebih mengerti :)
    Oh iya, saya sekarang memakai plugin wp security scan tapi selalu error sepertinya harus dirubah dengan cara manual, trims dan salam kenal :)

    BalasHapus
  2. Saya sudah ikuti semua tahapanx diatas om... dan syukurnya berhasil ketika saya refresh webx... cuman yg jadi masalah ketika membuka halaman category, artikel, page, tag, dll semuanya menunjuk ke Error 404, dalam artian hanya halaman utama yang bisa diakses secara normal, yg laennya error... kira2 dimana masalahx om?? apa di tabel wp_postmeta gak perlu diedit jg??

    BalasHapus
  3. To luwuraya,
    Sebaiknya di teliti lagi yah.. saya juga beberapkali error, dan itu karena sayakurang teliti dalam merubah nama tabelnya.

    BalasHapus
  4. thanks mas, sukes dipraktekkan,,

    sekalian mau tanya mas, kalo pindahan hosting. di hosting lama table prefix masih default wp_ dan di hosting baru wktu install wp table nya dibuat costum. Apakah berpengaruh?

    BalasHapus
  5. Ribet juga yah. Untuk coding seperti ini memang dibutuhkan ketelitian dan fokus tingkat tinggi. Saya masih 0 masalah ini. Terima kasih atas ilmunya...

    BalasHapus
  6. betul sekali , perlu 1 per sa1 diisi dg teliti

    BalasHapus

Maaf Juragan,Bos-bos, Komentarnya jangan spam yah. Yang Komentnya spam tdk akan saya tampilkan. Yang ada Link di Komentar juga tdk akan saya tampilkan.Trimakasih atas pengertiannya.
Apa itu Komentar Spam menurut saya?
Silahkan lihat disini : Contoh SPAM..